Detail Cantuman
Text
Rekonstruksi Pendidikan Islam dalam Diskursus Pembebasan Kaum Mustadh'afin
Pendidikan dalam pembebasan kaum Mustadh’afin mengubah watak subyek dalam pembelajaran melihat kondisi masyarakat masa kini dan beberapa kemungkinan mendatang yang begitu menantang dimana arus komunikasi dan teknologi telah menglobal sehingga menuntut masyarakat berfikir futuristic dan kreatif. Proses pembelajaran diarahkan pada subyek pendidikan menuju dewasa, bersikap kritis, mencari solusi terhadap masalah, secara jitu dan serius menuju penciptaan system alternatif, dan lain sebagainya. Pandangan dan pemihakan Pendidikan Islam terhadap kaum Mustadh’afin yang lebih bersifat implisit pada Islam sebagai sebuah agama, memberikan gambaran jelas tentang karakteristik pemihakan pendidikan Islam terhadap kaum Mustadh’afin. Pendidikan islam saat ini terjebak dalam hegemoni dunia yakni kapitalisme dan dehumanis, seperti tingginya cost education, Pendidikan yang diusung oleh institusi pendidikan saat ini lekat dengan paradigma ideologi kapitalisme. Pendidikan Islam saat ini harus mempertegas diri sebagai instrumen pembebas menuju tegaknya kemanusiaan yang kemudian menjadikan konsepsi tauhid sebagai landasan kerjanya.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Penerbit | Alauddin University Press : Makassar., 2013 |
---|---|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-237-712-2
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |