Detail Cantuman
Text
demokrasi dalam islam
Begitu banyaknya negara yang menginginkan sistem pemerintahan demokrasi, sehingga sebagian besar pengamat yang mengatakan bahwa akhir kwartal abad ke-20 ini merupakan periode demokrasi yang paling menjanjikan dalam sejarah peradaban modern. Penilaian ini tidak didasarkan pada sebuah alasan berbau profetik, bahwa demokrasi adalah titik akhir evolusi atau perjalanan ideologi manusia dan bentuk final pemerintahan.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Penerbit | uin alauddin prees : Makassar., 2013 |
---|---|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-237-709-2
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|