Detail Cantuman
Text
Senyawa organik monografi
Buku ini menyajikan materi kimia organik yang secara khusus membahas senyawa-senyawa yang termasuk golongan monofungsi. Pembahasannya dipisahkan dari senyawa organik yang lebih kompleks untuk mempermudah pembaca dalam memilah-milah gugus fungsi yang ingin dipelajari. Namun demikian, buku ini tetap diawali dengan pendahuluan berupa teori-teori dasar atom, molekul dan ikatan kovalen. Setiap bab menyajikan satu atau dua macam golongan senyawa. Masing-masing membahas tatanama, klasifikasi, sifat fisis, sifat spektral, sintesis dan reaktivitasnya. Buku ini dapat digunakan oleh mahasiswa tingkat dasar di bidang kimia, biologi, farmasi dan ilmu pertanian dan peternakan.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Lampiran Berkas
Informasi Detil
Penerbit | Alauddin University Press : Makassar., 2013 |
---|---|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-237-578-4
|
Tipe Pembawa |
Online Resource
|
Edisi |
-
|
Subyek |