Detail Cantuman

Image of Pengantar ilmu sejarah

Text

Pengantar ilmu sejarah



Tidak semua peristiwa masa lalu dapat dimaknai sebagai peristiwa sejarah. Hanya peristiwa yang ada kaitannya dengan manusialah yang dikategorikan sebagai peristiwa sejarah. Peristiwa sejarah tidak akan bermakna tanpa pengkisahan. Oleh karena itu, sejarah meliputi dua aspek peristiwa dan aspek kisah. Kedua aspek inilah yang membentuk sejarah ilmiah, artinya sejarah yang memenuhi persyaratan ilmu pengetahuan. Sejarah yang memenuhi persyaratan ilmu pengetahuan akan melahirkan pemahaman bahwa sejarah adalah sesuatu yang dialami manusia yang telah dan akan direkonstruksi sesuai dengan prinsip-prinsip ilmu pengetahuan.



Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Lampiran Berkas


Informasi Detil

Penerbit Alauddin University Press : Makassar.,
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
976-602-237-257-8
Tipe Pembawa
Online Resource
Edisi
-
Subyek


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this


E-books UIN Alauddin Makassar

E-books UIN Alauddin Makassar coming soon.
Info selengkapnya