Detail Cantuman

Image of Perilaku kepemimpinan dan kinerja karyawan bank perkreditan rakyat di Sulawesi Selatan

Text

Perilaku kepemimpinan dan kinerja karyawan bank perkreditan rakyat di Sulawesi Selatan



Kepemimpinan dalam suatu organisasi dan perubahannya merupakan hal yang sangat mendasar, karena kepemimpinan adalah kemampuan memobilisasi orang lain untuk mengerjakan hal-hal yang luar biasa. pemimpin dan manajer, terutama pemimpin puncak atau top manajer merupakan faktor penentu kesuksesan atau kegagalan suatu organisasi dan usaha, baik di dunia bisnis maupun di dunia pendidikan, kesehatan, perusahaan, religi, sosial, politik, pemerintahan negara, dan lain-lain, termasuk bisnis perbankan. kualitas pemimpin menentukan keberhasilan lembaga atau organisasinya, sebab pemimpin dan manajer yang sukses adalah mampu mengelola organisasi, bisa memengaruhi secara konstruktif orang lain, serta menunjukkan jalan dan perilaku benar yang harus dikerjqakan bersama-sama.



Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Lampiran Berkas


Informasi Detil

Penerbit Alauddin University Press : Makassar.,
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-237-006-2
Tipe Pembawa
Online Resource
Edisi
-
Subyek


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this


E-books UIN Alauddin Makassar

E-books UIN Alauddin Makassar coming soon.
Info selengkapnya